Memberikan cemilan atau makanan ringan di sela-sela menunggu jam makan utama merupakan salah satu aktivitas yang bisa dilakukan saat anak-anak berusia 1 tahun ke atas. Pada saat usia tersebut seseorang anak sudah bisa mengkonsumsi makanan dengan tekstur yang lebih padat dan mendapatkan asupan makanan ringan yang lebih beragam. Makanan ringan yang diberikan akan bermanfaat untuk memenuhi kebutuhan nutrisi harian dan melengkapi asupan gizi selain menu makanan utama yang telah disajikan.
Saat akan memberikan makanan ringan atau snack bagi anak-anak, ibu perlu memperhatikan kandungan nutrisi yang ada di dalam menu makanan tersebut. Salah satu pilihan makanan ringan terbaik yang bisa diberikan untuk anak-anak adalah nutripuff cerelac.
Nutripuff cerelac merupakan salah satu cemilan terbaik yang diformulasikan secara khusus menggunakan bahan-bahan alami dengan proses pengolahan yang higienis sehingga aman dan layak dikonsumsi oleh anak-anak. Salah satu kelebihan dari nutrifarm adalah memiliki varian rasa yang beragam seperti cerelac nutripuff banana dan orange.
Beberapa kelebihan dari sereal aku di Prov diantaranya adalah memiliki ukuran yang mudah dipegang oleh si kecil. Ukuran yang tidak terlalu besar tentu akan memudahkan si kecil untuk memegang dan memasukkan makanan tersebut ke dalam mulut. Teksturnya yang mudah meleleh juga akan mempermudah mereka untuk mengkonsumsi makanan Nutripuff cerelac sehingga Ibu tidak perlu merasa khawatir si kecil akan tersedak.
Selain memilih makanan ringan yang sehat seperti nutripuffs cerelac berikut ini ada beberapa tips yang bisa dilakukan oleh ibu untuk memilih snack atau makanan ringan yang sehat untuk si kecil. Tips yang pertama adalah pastikan makanan ringan yang diberikan telah melalui proses pengolahan yang aman. Makanan ringan yang diberikan harus diolah dengan cara yang aman seperti dipanggang atau tidak digoreng detik selain dari proses pengolahan yang aman bahan-bahan yang digunakan juga harus bisa dipastikan merupakan bahan-bahan yang sehat dan layak untuk dikonsumsi.
Pilihlah makanan ringan atau cemilan yang berbahan dasar buah maupun sayuran yang sudah terbukti aman dan memiliki nutrisi serta gizi yang lengkap yang bermanfaat selama masa pertumbuhan. Jangan sesekali membiasakan untuk memberikan makanan cepat saji atau junk food yang akan beresiko terhadap kesehatan anak-anak.
0 komentar:
Posting Komentar